Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #31  
Old
Intan ...
 
Posts: 17
 
Replying to: View Post
Hallo bunda...
Klo boleh tau... udh berapa lama menikahnya ?

Mau ikutan grup promil aku ga ??
Misal bunda berkenan, bunda bisa message aku....
Walaikumsalam bunda ikut gabung yaa, ohh iya bun aku jg pgn share nih bun yg aku skg alami ini darah apa ya?*Aku haid lg d tgl 24 feb 2020 dan skg br hr ke 3 aja udh sedikit. Dan yg aku rasakan keanehan adalah;
Pertama yg aku rasakan adalah, haidnya aliran darah haid nya tidak deras sedikit2 dan warna darahnya hari pertama warna merah ke pink ke coklat lalu hr ke dua merah terang seperti darah haid tp alirannya ga sederas seperti biasanya, lalu ini udh hari ke tiga warna darah merah ke pink dan sedikit2 seperti akan selesai. Knp ya bun siapa tau ada yg sepengalaman dgnku terimakasih salam kenal semua ya bun...*)
 
  #32  
Old
Bynaby...
 
Posts: 34
 
turut sedih y bun, tp jgn putus asa bunda ttp semangat bunda..coba utk hidup sehat bunda..

---------- Post added at 06:50 ---------- Previous post was at 06:45 ----------

Replying to: View Post
sama bun sy jg lg pengen hamil lg stelah kuret desember lalu blm hamil lg sedih bgt rasanya
turut sedih y bun, tp jgn putus asa bunda ttp semangat bunda..coba utk hidup sehat bunda..
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip:
Tools kehamilan:

Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 02:13.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com