Siang Mams...
Aku Dina. saat ini aku sedang mengandung anak ke-2 dengan usia kehamilan 8 weeks.
aku kemarin kontrol utk yg ke 2 x ke poli kebidanan di Puskesmas.
(kontrol pertama saat
UK 4weeks)
lalu, ketika diperiksa, bu Bidan beberapa kali mencari detak jantung janinku dengan alat doppler. namun tidak berhasil dan belum diketemukan.
aku disuruh balik lagi 3/4 minggu kedepan.
aku kepikiran teruss Bun... normalkah mendeteksi detak jantung janin dengan alat doppler di
UK 8weeks hasilnya tidak terdengar?