Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #16  
Old
bundan...   TS 
 
Posts: 910
 
Replying to: View Post
Cinta boleh...bodoh jangan.
Kalau memang lakinya ga pantas utk dipertahankan ya ga perlu juga bunda minta dia balik. Laki ga cuman dia bund...masih banyak yg lebih baik.
Tapi masalahnya bunda lagi hamil....mending bunda bicarakan masalah akte dan lahiran nantinya. Lgpl klo di Islam. Cerai ketika hamil mana boleh.
Jadi gini bun.. aku lg mngandung anak kdua, kmarin anak prtma ku dia mau bawa . tpi gak aku bolehin karna aku tau anakku gak suka sama ibunya suami yg super galak , akhirnya aku mmutuskan bila anak yg kukandung lahir bakal diambil suami

---------- Post added at 09:53 ---------- Previous post was at 09:51 ----------

Yg paling parah lagi, ternyata suami dibelakangku hubungan sama mantan"nya bund����
Aku pas coba buka fb dia ternyata lgi inbox an sama mantan��
selang bbrpa mnit fbnya ga bisa dibuka lagi, diganti kata sandi sama dia ..
Akupasrah bun.. Aku udaj trlalu kecewa

---------- Post added at 09:54 ---------- Previous post was at 09:53 ----------

Mungkin jalan terbaik akuu memang harus pisah bun, hidupbermah tangga 4 tahun, tapi aku malah kere bun.. Smua yg aku punya dijual dia, kalo dia lg nganggur..
Kalung, gelang emas, cincin nikah pun dijual..

---------- Post added at 09:55 ---------- Previous post was at 09:54 ----------

Bahkan ibunya dia pernah pinjem duit aq setengah juta tapi 3 tahun berlalu gak ada kata mau ngembaliin sepeserpun bun.
Padahal mertua tau anak nya nganggur pasti aku butuh banyak uang saat anak dia nganggur..


---------- Post added at 09:57 ---------- Previous post was at 09:55 ----------

Dan jalan satu"nya nunggu bayi aku lahir bun baru cerai, aku udah bosen hidup diinjak injak, aku sayang tapi aku sadar hidupku makin kacau jika aku perthankan
 
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Saya ingin diskusi dan minta saran para bunda yg pernah alami kguguran -- Diskusi Umum 18
tolong biarkan adikmu mandiri, saya bukan babu! berikan saya saran bunda -- Ngobrol Apa Saja 46
bunda, saya butuh saran, saya hamil tapi... -- Diskusi Umum 49
bunda saya minta saran yaa,, -- Diskusi Umum 23
saya harap bunda mau membantu saya.. (saya mohon saran nya juga bun) -- Ngobrol Apa Saja 32


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 19:45.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com