Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
veratj...   TS 
 
Posts: 43
Default Biaya Persalinan di Rumah sakit daerah Jakarta Utara 2017

Hello bunda
ada yang tau tarif persalinan di rumah sakit sekitar jakarta utara utk tahun 2017? aku HPL nya di Desember 2017 bun huhu
aku rencana mau persalinan normal, tapi lagi siapkan kemungkinan terburuk kalau harus caesar.

sorry agak sensitif bunda, aku denger di RS mitra Keluarga, dokter anastesi nya rasis.. apakah ada yang tau hal ini? benar atau tidak yah bun?
tapi menurutku hari gini masih rasis, kyk na ga penting gitu.. mungkin ada bunda yang setuju atau tidak setuju, mohon sharenya yah bunda.
 
Thread lain yang berhubungan:
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Info harga usg 4d daerah Jakarta Utara - Tanjung Priok -- Diskusi Umum 13
[ask] Rumah sakit / klinik ( utk kontrol kehamilan ) daerah Bekasi Utara ? -- Diskusi Umum 2
tarif cek kesuburan di rumah sakit daerah jakarta barat -- Diskusi Umum 0
Biaya persalinan normal di rumah sakit daerah jakarta timur -- Diskusi Umum 5
minta info loker di daerah jakarta utara -- Ngobrol Apa Saja 2


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 08:22.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com