Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Arimbi...   TS 
 
Posts: 84
Default Sering bertengkar mempengaruhi tidak hamil?

Bunda. Sy sadar suami sy banyak kebaikannya. Tp kita sm2 keras. Dari latar belakang didikan orang tua yg berbeda. Sy nangis kadang dibiarkan pdhl sy ingin ditenangkan. Ya pokonya setiap mau HB sll tengkar. Atau malah setelahnya. Apakah emang mempengaruhi bun?
 
Thread lain yang berhubungan:
  #2  
Old
cf4mir...
 
Location: Surabaya
Posts: 453
 
Replying to: View Post
Bunda. Sy sadar suami sy banyak kebaikannya. Tp kita sm2 keras. Dari latar belakang didikan orang tua yg berbeda. Sy nangis kadang dibiarkan pdhl sy ingin ditenangkan. Ya pokonya setiap mau HB sll tengkar. Atau malah setelahnya. Apakah emang mempengaruhi bun?
Salam knal bun Arimbi,

setahu saya, bertengkar itu mempengaruhi hormon. jadi sudah pasti ada efek k tubuh bun seharusnya.
ketika bun relax dan enjoy saat HB, hormon akan membantu merangsang kelenjar penghasil pelumas dalam miss V, sehingga HB tidak terasa sakit. selain itu pelumas ini juga sangat membantu terjadinya kehamilan karena sel sperma menggunakan media cairan pelumas ini untuk "berenang" menuju mulut rahim. ketika cairan kurang, tentu saja membuat sel sperma kesulitan "berenang" menuju mulut rahim. jika kondisi gerak sel sperma kurang lincah, ini tentu saja makin menyulitkan terjadinya pembuahan yang berakhir pada kehamilan.

ya usahakan buat suasana nyaman sebelum HB bun, buat komunikasi yang enak dengan suami. boleh juga buat aturan main sebelum HB, misal tidak membahas soal kerjaan, uang, masalah keluarga sebelum mulai HB.

soalnya lucu juga baca tulisan bun, sebelum HB bertengkar dulu, hahaha, masih bagus setelah bertengkar masih bisa HB, bukannya malah tidur saling membelakangi.
setelah HB juga bertengkar, haha, baikny setelah HB ya istirahat mnuju tidur bun. jd bun bgtu selesai HB siap2 tidur aja, jd tidak memicu komunikasi ga perlu yang memicu pertengkaran.

smoga membantu ya bun
 
Get healthy lifestyle with Gluberry 4Jovem
Pin BB : D787 542F - Whatsapp : 083830 634050
website : http://www.4jovems.com/sore4jovem
  #3  
Old
Gira...
 
Posts: 188
 
Berpengaruh bun. Stress kan gak boleh bun. Dan berantem itu pasti mmicu stress. Jd hindari hal2 demikian.

Kalau bsa bunda mulai mmbuat komunikasi yg baik dg suami. Kalau suami gak bs nurunin keras kepalanya. Ya berarti bunda yg hrus ngalah. Kalo dua2nya keras kepala yaa gmna mau akur bun.

Berat emg yah ngalah tuh. Tapi demi dpet momongan ya why not kan bun.. smoga selalu baik2 ya bun. Ttep kuat
 
  #4  
Old
Yandan...
 
Posts: 268
 
hay bunda,,,
Menurut buku yang pernah saya baca, Jika emosi kita meningkat ikut2 ann hormon prgesteron meningkat bunda,, hormon progesteron meningkat akan menyebabkan peluruhan didnding endo dan mempercept dtngnya haid bunda,, gitu terjadinya haid bunda
 
Diberkahi orang yang bekerja keras www.manjakanikanza.com
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
hamil malah bertengkar terus :( -- Ngobrol Apa Saja 8
sering bertengkar dengan suami -- Ngobrol Apa Saja 1
sering minum antibiotik mempengaruhi kesuburan? -- Ngobrol Apa Saja 0
Sering berkendera dengan sepeda motor apakah mempengaruhi janin???? -- Diskusi Umum 21
em kapsul mempengaruhi janin atau tidak ? -- Kenalan Yuk! 7


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 04:36.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2024 IbuHamil.com