Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old
Mamina...   TS 
 
Location: jakarta
Posts: 17
Default melahirkan normal setelah cesar (VBAC)

Selamat pagi moms...

Perkenalkan, saya Raisa seorang ibu dengan 2 anak (2 thn dan 4 thn) dan saat ini sedang hamil anak ketiga dengan usia kandungan 7 bulan.

Anak pertama dan kedua saya dilahirkan melalui persalinan cesar. Untuk anak ketiga ini saya ingin sekali melahirkan secara normal. Jadi saya mencari tahu tentang melahirkan normal setelah cesar alias VBAC (Vaginal birth after c-section).

Mohon bantuan moms, untuk berbagi informasi mengenai nama Dokter Spog, klinik bersalin dan Rumah Sakit yang pro VBAC di daerah Jakarta khususnya Jakarta Timur.

Terima kasih moms....
 
Thread lain yang berhubungan:
Silakan daftar untuk menulis pesan :-)


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
apa bisa melahirkan normal setelah cesar ??? -- Diskusi Umum 13
persalinan normal setelah cesar? -- Diskusi Umum 1
ingin melahirkan normal setelah melahirkan secara cesar -- Ngobrol Apa Saja 1
melahirkan normal setelah cesar (vbac) -- Diskusi Umum 3
vbac(melahirkan normal setelah caesar) jarak 1tahun bisakah ? -- Diskusi Umum 9


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 14:07.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com