Forum Ibu Hamil dan Kehamilan Daftar di IbuHamil.com untuk ikutan diskusi seputar kehamilan

  Forum Ibu Hamil dan Kehamilan > Diskusi Seputar Kehamilan > Diskusi Umum

Selamat datang di IbuHamil.com, sebuah forum seputar kehamilan. Untuk bertanya atau diskusi dengan bumil lain, silakan bergabung dengan komunitas kami.
  #1  
Old 27 March 2014, 17:35
hana19...   TS 
 
Posts: 9
Default mohon infonya bunda:)

assalamualaikum bunda, aku mau tanya2 nih. aku bingung bun pertama2 payudara aku besar+kencang. tp kok belakang ini udh enggak ya. padahal aku lg hamil muda. apa wajar bun payudara bisa berubah2? aku takut bun. mohon infonya ya bunda
 
 
  #2  
Old 28 March 2014, 10:58
Ely ro...
 
Location: Gresik
Posts: 179
 
bunda hana...kalo lagi hamil kemungkinan badan pada bengkak semua bund..
kalo payudara besar itu wajar bunda, kan lagi hamil
aku juga sama bunda, payudaraku semakin gede, n kadang sedikit sakit kalo dipegang
biasanya kalo pada saat hamil , ukuran payudara berubah semakin besar itu bisa kemungkinan lancar asi, ada yang bilang gitu sih, tapi saya juga tauhnya dari teman2
 
Komentar / respons Anda?
Silakan daftar terlebih dahulu untuk menulis pesan di IbuHamil.com


Topik yang mirip
Thread Thread Starter Forum Replies Post Terakhir
Mohon infonya ya bunda,, membaca hsl TP -- Diskusi Umum 21 29 August 2012
mohon infonya nya bunda.... -- Diskusi Umum 24 19 February 2014
mohon infonya bunda... -- Diskusi Umum 10 13 September 2014
Mohon infonya bunda -- Diskusi Umum 0 12 November 2013
bunda mohon infonya -- Diskusi Umum 6 26 February 2014


Zona waktu GMT +7. Waktu saat ini adalah 22:59.


IbuHamil.com - Forum Informasi Kehamilan
Forum diskusi kehamilan dan komunitas ibu hamil terbesar di Indonesia
© 2025 IbuHamil.com